Author Topic: Fitur Refharga Untuk Menghindari Rugi Ketika Harga di Supplier Tiba-tiba Naik  (Read 15571 times)

etopup

  • User OtomaX
  • Newbie
  • *
  • Posts: 55
Apakah usulan dibawah ini sudah ada di otomax? Jika sudah ada, mohon infonya dari senior2 otomaxer.. :-[

Latar belakang:
Kadang-kadang supplier X manaikan harga produk tanpa pemberitahuan, atau diberitahu via broadcast tapi cs belum sempat update harga. Akibatnya RS rugi, karena harga jual lebih kecil dari harga beli (margin minus)

Contoh:
1. Harga Telkomsel 10rb di supplier X mula-mula 10500, RS jual dengan harga 10550
2. Tiba harga supplier X naik 10600
3. Maka ketika transaksi lagi RS rugi 10550 - 10600 = -50

Solusi sementara:
Kasus diatas dapat diminimalisir dengan set regex untuk menangkap hargabeli dari Supplier X, sehingga pada saat terjadi margin minus otomax menonactivekan parsing.
Namun, solusi ini tidak bisa meminimalisir kerugian seutuhnya karena RS tetap rugi paling tidak 1x.

Dan bagiamana jika:
1. RS tidak set regex untuk menangkap hargabeli
2. Margin lumayan besar -1000 (biasanya produk voucher game: google play, steam). Pengalaman pribadi  :'(
3. Regex tidak sukses menangkap harga beli


Saran:
- Otomax mendukung format transaksi refharga, seperti refid. Contoh : [kode produk].[tujuan].[pin]*[refharga]
- Fungsi refharga: Sebelum mengeksekusi transaksi, otomax membandingkan harga RS dan harga Supplier X. Jika harga Supplier x lebih besar atau sama dengan RS, maka transaksi Gagal.

Penerapan:
1. Harga Telkomsel 10rb di supplier X mula-mula 10500, RS jual dengan harga 10550
    Format transaksi dengan refharga: S10.0811111111.1234*10550 --> transaksipun sukses karena 10550 - 10500 = 50
2. Tiba harga supplier X naik 10600
3. Maka RS transaksi lagi dengan format S10.08122222222.1234*10550 --> transaksi gagal karena 10550 - 10600 = -50


« Last Edit: October 16, 2015, 12:56:47 PM by etopup »
TOKEN PLN (-11)
http://forum.orisinil.com/index.php/topic,17072.0.html

Powered by Otomax Ultimate

mabruk

  • User OtomaX
  • Sr. Member
  • ****
  • Posts: 1,025
  • Mabruk Pulsa
Sementara ini memang tetap rugi di awal
Tapi ini sdh merupakan terobosan istimewa bisa tangkap harga beli dan merubahnya secara otomatis
Jika refharga digantikan posisi refid sepertinya refid tdk bisa bekerja lagi untuk double transaksi dan kirim ulang di hari yg sama dan hari berbeda. Krn angka harga tdk selalu dinamis seperti trxid.
Kurang tahu jk ada ide lain utk mengatasi probles tersebut.
= Ultimate 3.8.1 ~ Barat IAIN Jember Jatim
= Telegram CS= @csmabruk ~ Channel= https://t.me/mabruk_h2h
= www.mabrukpulsa.com ~ http://forum.orisinil.com/index.php/topic,10505.0.html

M.A.M

  • Reseller OtomaX
  • Hero Member
  • *****
  • Posts: 2,136
  • The Partner
Apakah usulan dibawah ini sudah ada di otomax? Jika sudah ada, mohon infonya dari senior2 otomaxer.. :-[

Latar belakang:
Kadang-kadang supplier X manaikan harga produk tanpa pemberitahuan, atau diberitahu via broadcast tapi cs belum sempat update harga. Akibatnya RS rugi, karena harga jual lebih kecil dari harga beli (margin minus)

Contoh:
1. Harga Telkomsel 10rb di supplier X mula-mula 10500, RS jual dengan harga 10550
2. Tiba harga supplier X naik 10600
3. Maka ketika transaksi lagi RS rugi 10550 - 10600 = -50

Solusi sementara:
Kasus diatas dapat diminimalisir dengan set regex untuk menangkap hargabeli dari Supplier X, sehingga pada saat terjadi margin minus otomax menonactivekan parsing.
Namun, solusi ini tidak bisa meminimalisir kerugian seutuhnya karena RS tetap rugi paling tidak 1x.

Dan bagiamana jika:
1. RS tidak set regex untuk menangkap hargabeli
2. Margin lumayan besar -1000 (biasanya produk voucher game: google play, steam). Pengalaman pribadi  :'(
3. Regex tidak sukses menangkap harga beli


Saran:
- Otomax mendukung format transaksi refharga, seperti refid. Contoh : [kode produk].[tujuan].[pin]#[refharga]
- Fungsi refharga: Sebelum mengeksekusi transaksi, otomax membandingkan harga RS dan harga Supplier X. Jika harga Supplier x lebih besar atau sama dengan RS, maka transaksi Gagal.

Penerapan:
1. Harga Telkomsel 10rb di supplier X mula-mula 10500, RS jual dengan harga 10550
    Format transaksi dengan refharga: S10.0811111111.1234#10550 --> transaksipun sukses karena 10550 - 10500 = 50
2. Tiba harga supplier X naik 10600
3. Maka RS transaksi lagi dengan format S10.08122222222.1234#10550 --> transaksi gagal karena 10550 - 10600 = -50

Merah:
Kalau dirasa kurang paham tentang regex sehingga meski regex telah dipasang namun tidak bekerja, ada baiknya klik disini

Telegram: @mam_service


etopup

  • User OtomaX
  • Newbie
  • *
  • Posts: 55
Sementara ini memang tetap rugi di awal
Tapi ini sdh merupakan terobosan istimewa bisa tangkap harga beli dan merubahnya secara otomatis
Jika refharga digantikan posisi refid sepertinya refid tdk bisa bekerja lagi untuk double transaksi dan kirim ulang di hari yg sama dan hari berbeda. Krn angka harga tdk selalu dinamis seperti trxid.
Kurang tahu jk ada ide lain utk mengatasi probles tersebut.

Refid tetap ada, tidak dihilangkan/digantikan.
User bebas menentukan format transaksi yang mau dipakai. Apakah pakai format standard, pakai refharga saja, atau refharga + refid.

Format standard :  [kodeproduk].[tujuan].[pin]
Format refid saja :  [kodeproduk].[tujuan].[pin]R#[refid]
Format refharga saja     : [kodeproduk].[tujuan].[pin]*refharga
Format refharga + refid : [kodeproduk].[tujuan].[pin]R#[refid]*refharga
TOKEN PLN (-11)
http://forum.orisinil.com/index.php/topic,17072.0.html

Powered by Otomax Ultimate

SHIVA Cell

  • User OtomaX
  • Jr. Member
  • **
  • Posts: 135
  • no fans BUT friends
Apakah usulan dibawah ini sudah ada di otomax? Jika sudah ada, mohon infonya dari senior2 otomaxer.. :-[

Latar belakang:
Kadang-kadang supplier X manaikan harga produk tanpa pemberitahuan, atau diberitahu via broadcast tapi cs belum sempat update harga. Akibatnya RS rugi, karena harga jual lebih kecil dari harga beli (margin minus)

Contoh:
1. Harga Telkomsel 10rb di supplier X mula-mula 10500, RS jual dengan harga 10550
2. Tiba harga supplier X naik 10600
3. Maka ketika transaksi lagi RS rugi 10550 - 10600 = -50

Solusi sementara:
Kasus diatas dapat diminimalisir dengan set regex untuk menangkap hargabeli dari Supplier X, sehingga pada saat terjadi margin minus otomax menonactivekan parsing.
Namun, solusi ini tidak bisa meminimalisir kerugian seutuhnya karena RS tetap rugi paling tidak 1x.

Dan bagiamana jika:
1. RS tidak set regex untuk menangkap hargabeli
2. Margin lumayan besar -1000 (biasanya produk voucher game: google play, steam). Pengalaman pribadi  :'(
3. Regex tidak sukses menangkap harga beli


Saran:
- Otomax mendukung format transaksi refharga, seperti refid. Contoh : [kode produk].[tujuan].[pin]*[refharga]
- Fungsi refharga: Sebelum mengeksekusi transaksi, otomax membandingkan harga RS dan harga Supplier X. Jika harga Supplier x lebih besar atau sama dengan RS, maka transaksi Gagal.

Penerapan:
1. Harga Telkomsel 10rb di supplier X mula-mula 10500, RS jual dengan harga 10550
    Format transaksi dengan refharga: S10.0811111111.1234*10550 --> transaksipun sukses karena 10550 - 10500 = 50
2. Tiba harga supplier X naik 10600
3. Maka RS transaksi lagi dengan format S10.08122222222.1234*10550 --> transaksi gagal karena 10550 - 10600 = -50

usul yg bagus  :)

tp alangkah bgs dan indahnya memaksimalkan fitur yg ada,,jd fitur regex dimaksimalkan saja,contoh kasus: jika ada suplier yg tiba2 naikan harga dgn adanya fitur regex/update harga beli maka otomatis sblm trx di proses lsg di alihkan ke suplier lainnya

catatan: buat update harga beli,,agar pak lurah di buatkan otomatis saja,jd yg tidak bs buat regex bs lebih enjoy 8) 8)
« Last Edit: October 20, 2015, 01:30:26 PM by SHIVA Cell »

juraganpulsadepok

  • User OtomaX
  • Jr. Member
  • **
  • Posts: 380
  • Bismillahirrahmanirrahim..
Jadi fitur refharga ini langsung mendeteksi harga jual pada database yang diterapkan suplier?? Sebelum transaksi akan diproses ???
Canggih tuh kalo bisa ?? Dan mungkin proses transaksi jadi sedikit terlambat krn ada waktu utk pengecekan harga dahulu.

DM-FIT77

  • User OtomaX --
  • Jr. Member
  • **
  • Posts: 201
  • Junior Act
YANG PENTING REFID JANGAN DIHILANGKAN
Belajar Jemput Rejeki / Jualan pulsa )) MD@2007-2011 OTOMAXER@2011-2016

OTOMAX KITA SERBA BISA SET MULTI PRODUK EXTERNAL MASIH PROSES CORET2 DISINI OTOURAVEL
telegram.me/O811404477

smartpulsa

  • Newbie
  • *
  • Posts: 45
  • Menuju Yang Lebih Baik
kl menurut saya tetap rugi minimal 1x trx, sistem tau kalau suplier harga naik kan kl sudah ada reply dr suplier. kl sudah ada reply artinya trx sdh di lakukan

spacetronik

  • User OtomaX
  • Full Member
  • ***
  • Posts: 644
    • Info Harga Realtime
harga jualnya agak dinaikin biar marginnya lebih lebar. hehe
Jujur itu Mulia, Mau Cari Addon Otomax?
Channel: https://t.me/s/plugin_otomax
Info: https://t.me/spacetronik_cs
Info H2H: http://spacetronik.tk/h2h
Cetak Struk: http://cetakstrukaja.com

MVR PULSA

  • User OtomaX
  • Jr. Member
  • **
  • Posts: 210
  • Selalu memberikan yang terbaik
tapi menurut saya.. mendingan ada auto update harga jual... kalau suply naik 50.. ya hrga jual juga ikut naik... KREEN KANN????
Sundul ah yg sudah bisa...
Mandiri Solusindo
Jl.Raya Labuan km 24 Cisata Pandeglang Banten
Otomax Ultimate 4.0.1
CS @mandiripulsa_cs
@OtopaymenforOtomax

tampulsa

  • User OtomaX
  • Full Member
  • ***
  • Posts: 556
  • ORA et LABORA
tapi menurut saya.. mendingan ada auto update harga jual... kalau suply naik 50.. ya hrga jual juga ikut naik... KREEN KANN????
Sundul ah yg sudah bisa...
Ikutaaaan....

First Hello

  • Reseller OtomaX
  • Sr. Member
  • ****
  • Posts: 1,576
  • Member Since 2011
tapi menurut saya.. mendingan ada auto update harga jual... kalau suply naik 50.. ya hrga jual juga ikut naik... KREEN KANN????
Sundul ah yg sudah bisa...

Otomax bisa kok, tinggal ada sentuhan jari2 kreatif  :)
Supported by: OtomaX Ultimate 3.7.9
MALANG - JATIM HP/WA: 08155557444 PIN BB: 298771B5, Telegram: @cspulsamalang (Wahyudi Hariyanto)
Melayani: Beli Baru OtomaX-Upgrade-Byr Iuran-Req SN-Balik Nama

Ardi Kurniawan

  • Reseller OtomaX
  • Jr. Member
  • **
  • Posts: 229
  • OpisBoy PT. AJS
Otomax bisa kok, tinggal ada sentuhan jari2 kreatif  :)

Ajarin nyentuhnya dong suhu :)

Fortunecells

  • User OtomaX
  • Newbie
  • *
  • Posts: 62
    • Fortune Multi Billing
Otomax bisa kok, tinggal ada sentuhan jari2 kreatif  :)

Bisakah? Tanpa addon? Caranya gmn, ajarin om
Fortune Multi Billing
OID: CihakqLhuw_dSDh77oUPLaoyGdeFLRDrgOdWD4
https://fortunecells.com

server_kecil

  • Full Member
  • ***
  • Posts: 811
Otomax bisa kok, tinggal ada sentuhan jari2 kreatif  :)
pake ulti ya om? cek harga dulu baru eksekusi beli?
bisa sih cuma rs jadi gak bisa cek harga realtime diserver

alaska

  • Full Member
  • ***
  • Posts: 808
  • *alskapulsa*
    • paket data kuoata murah
sekarang sudah bisa kok gan

sinmajos

  • User OtomaX
  • Newbie
  • *
  • Posts: 12
  • Anda Puas, Ane Lemas Puas...
Menurut sy mendingan dibuat harga jual yg flexible,jd di Produk ada tambahan kolom UP,yg artinya harga jual mengikuti harga suplier.
Misal harga suplier 10.500 dikolom UP diisi 25, harga jual ke user jd 10.525, misal suplier harganya naik,maka otomatis harga jual kita mengikuti harga suplier tsb, jd gak rugi kita...hehhee (Maaf saran ngawur sy  ;D ;D)
Pesona Kota Pacitan
Siap Menyapamu, Membelaimu dan Melayanimu sampai puass...
CS Telegram : @sinmacare
Channel : Sahabat Sinma

mcc-reload

  • User OtomaX
  • Newbie
  • *
  • Posts: 43
  • Innalhamdalillah
Apakah usulan dibawah ini sudah ada di otomax? Jika sudah ada, mohon infonya dari senior2 otomaxer.. :-[

Latar belakang:
Kadang-kadang supplier X manaikan harga produk tanpa pemberitahuan, atau diberitahu via broadcast tapi cs belum sempat update harga. Akibatnya RS rugi, karena harga jual lebih kecil dari harga beli (margin minus)

Contoh:
1. Harga Telkomsel 10rb di supplier X mula-mula 10500, RS jual dengan harga 10550
2. Tiba harga supplier X naik 10600
3. Maka ketika transaksi lagi RS rugi 10550 - 10600 = -50

Solusi sementara:
Kasus diatas dapat diminimalisir dengan set regex untuk menangkap hargabeli dari Supplier X, sehingga pada saat terjadi margin minus otomax menonactivekan parsing.
Namun, solusi ini tidak bisa meminimalisir kerugian seutuhnya karena RS tetap rugi paling tidak 1x.

Dan bagiamana jika:
1. RS tidak set regex untuk menangkap hargabeli
2. Margin lumayan besar -1000 (biasanya produk voucher game: google play, steam). Pengalaman pribadi  :'(
3. Regex tidak sukses menangkap harga beli


Saran:
- Otomax mendukung format transaksi refharga, seperti refid. Contoh : [kode produk].[tujuan].[pin]*[refharga]
- Fungsi refharga: Sebelum mengeksekusi transaksi, otomax membandingkan harga RS dan harga Supplier X.
Jika harga Supplier x lebih besar atau sama dengan RS, maka transaksi Gagal.
Penerapan:
1. Harga Telkomsel 10rb di supplier X mula-mula 10500, RS jual dengan harga 10550
    Format transaksi dengan refharga: S10.0811111111.1234*10550 --> transaksipun sukses karena 10550 - 10500 = 50
2. Tiba harga supplier X naik 10600
3. Maka RS transaksi lagi dengan format S10.08122222222.1234*10550 --> transaksi gagal karena 10550 - 10600 = -50



Memang hal ini cukup mengganggu sekali dan seringkali merugikan server, terutama pada produk INDOSAT DATA, apabila kita Transaksi via Chip Mobo dan yg kita isi No diluar area (Outer), maka harga belinya naik 2000,, misal contoh kita isi indosat data mini 1GB, harga normal 6.000, kita jual ke RS 6.100,, ketika RS mengisi No luar area (OUTER) maka harga beli kita dari indosat jadi 8.000 sedang kita jual tetap 6.100,, dan hal ini tdk dapat dideteksi, sbb acuan indosat tdk menggunakan HLR namun sytem indosat mendeteksi Posisi B-NUMBER saat terjadinya RELOAD tsb dilakukan.

Mohon maaf sebelumnya, cmn sekedar berbagi pemikiran

Utk yg saya kasih warna MERAH, Jika hal ini bisa diterapkan :
1- Suplier yg kita ambil juga harus siap format request [refharga], artinya mungkin hanya bisa ambil H2H ke sesama otomax saja (jika ini bisa direalisasikan oleh otomax), dan tdk berlaku utk TRX ke provider langsung, seperti MKIOS, DOMPUL, MOBO dll..
2- TRX akan terasa lebih lambat sbb ada 2 trx yg akan dilakukan (Inquiry Harga dan Pembelian), artinya system akan melakukan pengecekkan harga terlebih dahulu ke suplier, setelah itu baru melakukan request transaksi, sbb tdk mungkin menyatukan antara INQURY dan PEMBELIAN dalam satu format request / dalam satu format reply.

Utk yg saya kasih warna BIRU :
Menurut hemat saya, mungkin akan lbh simple dan lbh bisa direalisasikan apabila ditambahkan fitur AUTO UPDATE HARGA JUAL pada sytem otomax,
Artinya apabila tiba2 harga suplier naik, misal awalnya : harga beli 10.500 dijual 10.550 dan tiba2 harga beli naik menjadi 10.600 maka otomax akan melakukan auto update harga jual menjadi 10.650,, jadi TRX tetap sukses dan parsing bisa disetting tetap open / auto close, namun harga jual tetap naik menyesuaikan Harga Beli + Laba.

Mohon maaf jika cara berfikir saya salah, intinya cmn sekedar berbagi apa yg ada dibenak saya.... Salam Sukses...
« Last Edit: December 13, 2017, 01:37:36 PM by mcc-reload »
H2H PPOB TERLENGKAP & TERPERCAYA
Yg butuh H2H PPOB Murah dan lengkap Hub Telegaram : @cs_mccreload
MCC RELOAD - Jl RA BASUNI No.23
Sooko - Mojokerto - HP / WA : 085103900900
OtomaX Ultimate OID:CihTmQjU0w_gwNixpyKPinZYLxZuergYaXgFtE

SEE cell

  • User OtomaX
  • Full Member
  • ***
  • Posts: 775
  • Mari saling membantu!
Apakah usulan dibawah ini sudah ada di otomax? Jika sudah ada, mohon infonya dari senior2 otomaxer.. :-[

Latar belakang:
Kadang-kadang supplier X manaikan harga produk tanpa pemberitahuan, atau diberitahu via broadcast tapi cs belum sempat update harga. Akibatnya RS rugi, karena harga jual lebih kecil dari harga beli (margin minus)

Contoh:
1. Harga Telkomsel 10rb di supplier X mula-mula 10500, RS jual dengan harga 10550
2. Tiba harga supplier X naik 10600
3. Maka ketika transaksi lagi RS rugi 10550 - 10600 = -50

Solusi sementara:
Kasus diatas dapat diminimalisir dengan set regex untuk menangkap hargabeli dari Supplier X, sehingga pada saat terjadi margin minus otomax menonactivekan parsing.
Namun, solusi ini tidak bisa meminimalisir kerugian seutuhnya karena RS tetap rugi paling tidak 1x.

Dan bagiamana jika:
1. RS tidak set regex untuk menangkap hargabeli
2. Margin lumayan besar -1000 (biasanya produk voucher game: google play, steam). Pengalaman pribadi  :'(
3. Regex tidak sukses menangkap harga beli


Saran:
- Otomax mendukung format transaksi refharga, seperti refid. Contoh : [kode produk].[tujuan].[pin]*[refharga]
- Fungsi refharga: Sebelum mengeksekusi transaksi, otomax membandingkan harga RS dan harga Supplier X. Jika harga Supplier x lebih besar atau sama dengan RS, maka transaksi Gagal.

Penerapan:
1. Harga Telkomsel 10rb di supplier X mula-mula 10500, RS jual dengan harga 10550
    Format transaksi dengan refharga: S10.0811111111.1234*10550 --> transaksipun sukses karena 10550 - 10500 = 50
2. Tiba harga supplier X naik 10600
3. Maka RS transaksi lagi dengan format S10.08122222222.1234*10550 --> transaksi gagal karena 10550 - 10600 = -50
Merah:
Untuk tau harga itu naik menjadi 10600, tentu harus sukses dulu transaksinya, artinya transaksi tetap harus jadi korban 1x.
See Cell Reload Pulsa
OID: CigJdWsauA_Yx0BX7qPzDpQ1JyJo4mMtA
YM : see.cell@yahoo.com (KO)
Telegram : @AselieTasik

spacetronik

  • User OtomaX
  • Full Member
  • ***
  • Posts: 644
    • Info Harga Realtime
sepertinya sudah ada yang biki addonnya ini
Jujur itu Mulia, Mau Cari Addon Otomax?
Channel: https://t.me/s/plugin_otomax
Info: https://t.me/spacetronik_cs
Info H2H: http://spacetronik.tk/h2h
Cetak Struk: http://cetakstrukaja.com